Friday, April 12, 2019

Netral oh Netral

Kementerian yang seharusnya melayani rakyat tanpa membeda2kan, satu per satu berubah menjadi kementerian pemenangan paslon tertentu. Kantor Staf Presiden juga berubah menjadi Kantor Staf Calon Presiden, bahkan juga badan2 lainnya seperti BNP2TKI, dan pimpinan daerah.  

Muncul pula instruksi menggunakan baju putih, yang otomatis bertentangan dengan azas kerahasiaan.  Selamat tinggal jujur, adil, bebas dan rahasia, selamat datang New Orde Baru. 


https://nasional.kompas.com/read/2019/02/26/17584111/mendagri-dilaporkan-ke-bawaslu-karena-minta-kades-teriak-jokowi


https://www.google.com/amp/s/amp.suara.com/news/2019/02/21/173012/menristek-jangan-coblos-dua-coblos-satu-saja-17-april-2019-nanti


https://pilpres.tempo.co/read/1189661/menteri-desa-ditegur-bawaslu-berikut-sanksinya-menurut-pkpu


https://www.google.com/amp/m.tribunnews.com/amp/nasional/2018/11/02/dugaan-pelanggaran-pemilu-sri-mulyani-dan-luhut-penuhi-panggilan-bawaslu


https://m.cnnindonesia.com/nasional/20190218191746-32-370484/rudiantara-datangi-bawaslu-soal-yang-gaji-kamu-siapa


https://www.google.com/amp/amp.kontan.co.id/news/bawaslu-deklarasi-ganjar-pranowo-dan-31-kepala-daerah-langgar-aturan


https://www.google.com/search?q=gubernur+bawaslu&oq=gubernur+bawaslu&aqs=chrome..69i57j0l3.4010j0j4&client=ms-android-samsung&sourceid=chrome-mobile&ie=UTF-8


https://m.detik.com/news/berita/d-4439335/bawaslu-sulsel-segera-periksa-camat-se-makassar-yang-dukung-jokowi

No comments: